Author: Perkantas Jakarta

  • Prayer Movement

    DefinisiGerakan berdoa yang memiliki semangat mengandalkan dan bersandar kepada Tuhan dalam mewujudkan Visi PMK. Dasar AlkitabEf. 6:10-17; 2Kor. 10:4-6; 2Kor. 3:15-16; Doa adalah komunikasi yang personal dengan Allah (Grudem)

  • Evangelism Movement

    DefinisiBukanlah gerakan ‘Kristenisasi’, melainkan gerakan pemberitaan kabar baik tentang kasih Allah oleh mahasiswa untuk mahasiswa. Dasar AlkitabAmanat Agung Tuhan Yesus (Mat. 28:19-20); Injil yang menyelamatkan orang yang berdosa (Rm. 1:16; 1Tes. 1:5); semua manusia, termasuk mahasiswa adalah manusia berdosa dan membutuhkan Injil (Rm. 3:23, 6:23)

  • Discipleship Movement

    DefinisiGerakan pemuridan yang menghasilkan murid yang memuridkan kembali. Dasar AlkitabVision: dewasa (Ef. 4:13-16) dan Continuity: regenerasi (2Tim. 2:2)

  • Student Movement

    DefinisiGerakan yang dimotori oleh Mahasiswa untuk Mahasiswa. Dasar AlkitabKis. 1:8; mahasiswa memandang perguruan tinggi mereka sebagai Yerusalem mereka dan diyakinkan bahwa Tuhan telah memberikan kepada mereka tanggung jawab untuk membuat Kristus dikenal di kampus mereka.

  • Ardhi Purwoko

    2 April : Sidang Proposal Disertasi 5 April : Paskah STIE Trisakti; Paskah POFKUI 6 April : Paskah Perkantas 9 April : PMKJ 16 April : PMKJ Timur 20 April : Paskah STMI; Pembubaran panitia RK 23 April : PMKJ Pusat 27 April : KTB PMKJ; Fund Raising Night Perkantas Jakarta Rutin: PMKJ Timur kTB…

  • Eunike Apostelina

    6 April : Paskah Perkantas 20 April : Stufell 24, 28, 30 April : Training Penulisan 27 April : Fundraising Day