Author: Mangapul Sagala

  • Allah Beserta Kita

    Allah Beserta Kita

    “Bangunlah, ambillah Anak itu serta ibu-Nya, larilah ke Mesir dan tinggallah di sana sampai Aku berfirman kepadamu, karena Herodes akan mencari Anak itu untuk membunuh Dia.” (Mat. 2:13) Barangkali, masih jelas dalam ingatan kita berita Natal yang disampaikan di sepanjang bulan Desember. Salah satu berita penting di hari Natal adalah agar jangan takut. Mengapa? Bukan…

  • Bagaimana Menghadapi Krisis?

    Bagaimana Menghadapi Krisis?

    Saya sangat yakin bahwa judul artikel ini merupakan pertanyaan yang sangat penting dan relevan diajukan saat ini. Alasannya sederhana, karena seluruh dunia sedang dilanda krisis, termasuk Indonesia. Itulah sebabnya, istilah ”Krisis Global” sering muncul melalui berbagai media massa, baik media cetak, maupun elektronik. Akibat dari berbagai krisis tersebut, maka salah satu dampaknya bisa jadi adalah…

  • Keluarga Bahagia

    Keluarga Bahagia

    “Firman itu telah menjadi daging (sarx) dan diam di tengah-tengah kita…” (Yoh.1:14) “… tetapi Aku datang supaya kamu mempunya hidup, dan mempunyainya dalam segala kelimpahan” (Yoh. 10:10b). Beberapa waktu yang lalu, saya berkunjung ke kantor salah seorang alumni. Ketika sedang berbicara di ruang kerjanya, tanpa sengaja, mata saya tertuju kepada sebuah foto keluarga alumni tersebut.…

  • I Will Live for My Lord

    I Will Live for My Lord

    “Ingatlah selalu akan Dia, yang tekun menanggung bantahan sehebat itu terhadap diriNya… supaya jangan kamu menjadi lemah dan putus asa. Dalam pergumulan kamu melawan dosa, kamu belum sampai mencucurkan darah” (Ibr. 12:3-4) Dari seruan tersebut di atas kita dapat mengambil satu pelajaran penting, yaitu betapa pentingnya merenungkan Tuhan Yesus. Merenungkan Yesus yang sedemikian menderita bagi…

  • First Love

    First Love

    Kita bersyukur memiliki kitab Wahyu, khususnya surat kepada ketujuh jemaat. Sesungguhnya, alangkah baiknya apabila jemaat Tuhan dapat terus membaca, menggali dan merenungkan bagian ini sesering mungkin. Ketika belajar dari surat kepada ketujuh jemaat tersebut, kita semua akan disadarkan untuk tidak berpuas diri dengan kondisi kita, dimana pun kita berada dan apapun yang telah diraih. Gereja…